Koplayer Android Ringan Untuk PC

Android PC Koplayer merupakan os android untuk pc yang bisa di jalankan diatas os berbasis windows dan MAC dengan sangat ringan seperti aplikasi portable yang biasa di jalankan di pc. Koplayer bisa mewakili android pc untuk menjalankan android di pc hampir sama dengan mobile device yang sobat miliki, salah satunya untuk bermain aplikasi game laptop Pokemon GO yang mendukung virual GPS yang bisa di modifikasi lokasinya, walaupun kabarnya pokemon go sudah mulai ketat untuk usernya yang menggunakan fake gps akan kena banned.

Dengan menggunakan koplayer banyak software android untuk pc yang bisa sobat install sama seperti di hp atau tablet.
pc for android  program android untuk pc  android player for pc  android di komputer  instal android di laptop  os android pc  software android di pc  android buat pc  software android untuk laptop  android untuk pc windows 7  android untuk komputer  aplikasi games laptop  pasang android di pc  android for pc windows

Dalam artikel sebelumnya sudah saya posting link download koplayer dan tutorial instalasinya yang sangat mudah di lakukan. Menggunakan koplayer untuk memasang aplikasi android di pc bisa menjadi solusi untuk sobat yang mau membuat beberapa akun whatapp messengger atau instagram yang berbeda, misalnya akun untuk jualan online yang perlu lebih dari satu akun atau untuk keperluan lain yang bisa sobat manfaatkan.

Koplayer sangat membantu saya ketika memerlukan riset menggunakan perangkat mobile, dimana selama ini kalau di perhatikan pencarian dalam sebuah mesin pencari seperti Google menggunakan perangkat PC akan menampilkan hasil yang sedikit berbeda dengan hasil pencarian menggunakan perangkat mobile, nah disini peran koplayer dalam memvirtualisasikan perangkat mobile dalam sebuah komputer PC, jadi dalam sebuah komputer bisa sekaligus meriset dari dua device yang berbeda.

Kekurangan koplayer jika di pasang pada komputer desktop atau PC adalah perlu menambahkan perangkat input dan output yang biasanya dalam sebuah smartphone sudah ada dan di komputer PC belum ada, supaya fitur yang mendukung aplikasi dalam operasinya dapat berjalan sama seperti dalam sebuah smartphone atau perangkat mobile lainnya. Sebagai contoh misalnya kamera yang bisa di gantikan dengan memasang web Cam pada komputer PC atau sebuah speaker aktive untuk menggantikan earphone atau speaker handphone.